RSS : Articles / Comments


apa itu kajeng kliwon?

08.57, Posted by simple, No Comment

Dihari kajeng kliwon ini umat hindu membuat sesajen: Ajuman, Dampulan, dan Segehan yang akan dipersembahkan di merajan masing-masing, Banten Ajuman dihaturkan disanggah Surya, Betarayang Guru dan di Dewayang. Sedangkan banten Dampulan dihaturkan dipelinggih Taksu, Ratu Ngurah dan di Penuun karang, yang terakhir adalah Segehan, segehan ini dihaturkan untuk Para Bhuta Kala agar rumah kita terhindar dari gangguan para Bhuta Kala maka dari itu kita sangat perlu sekali menghaturkan banten segehan pada saat hari Kajeng Kliwon

Related Posts by Categories



No Comment